Kajian Kastrat: Penanganan Covid 19 di Sumatra Barat, Sudah Terkendalikah?
Kasus positif COVID-19 di Sumatra Barat pertama kali terdeteksi pada tanggal 26 Maret 2020 dengan dinyatakannya lima orang warga Sumatra Barat terinfeksi virus Sars-CoV-2.
Upaya Pemerintah Sumatra Barat untuk menangani pandemi Covid 19 merupakan perjalanan panjang yang hingga kini masih tetap membutuhkan dukungan serta masukan dari berbagai pihak. Salah satu permasalahan dalam penanggulangan ini adalah rendahnya capaian vaksinasi di Sumatra Barat diikuti dengan berbagai permasalahan lain diantaranya adanya kesalahan pada Pemerintah Pusat, berkembangnya distorsi informasi dan hoaks di masyarakat, dan edukasi yang tidak sempurna.
Upaya Pemerintah Sumatra Barat untuk menangani pandemi Covid 19 merupakan perjalanan panjang yang hingga kini masih tetap membutuhkan dukungan serta masukan dari berbagai pihak. Salah satu permasalahan dalam penanggulangan ini adalah rendahnya capaian vaksinasi di Sumatra Barat diikuti dengan berbagai permasalahan lain diantaranya adanya kesalahan pada Pemerintah Pusat, berkembangnya distorsi informasi dan hoaks di masyarakat, dan edukasi yang tidak sempurna.
kajian_penanganan_covid-19_di_sumbar_oleh_bem_km_fk_unand-hps_nasional.pdf | |
File Size: | 1007 kb |
File Type: |